NusanTaRa.Com
byDannYAsmoro, 10/12/2019
Indonesia
berhasil menggenggam medali emas SEA Games 2019 Filipina di cabang olahraga
voli indoor putra setelah Putu Randu dkk mengalahkan Filipina 3-0. Medali emas itu kembali menjadi milik
Indonesia setelah dalam empat SEA Games terakhir dikuasai Thailand , di SEA Games 2019 kali ini, Thailand
disingkirkan Filipina di semifinal dan harus puas menjadi pemilik perunggu.
Sebelumnya
Tim bola voli putri Indonesia mampu
merebut medali perunggu dalam ajang SEA Games 2019 cabor bola voli, Senin
(9/12/2019) sore. Dalam laga yang
berlangsung di Philsport Arena tersebut, Indonesia harus bersusah payah
menaklukkan sang tuan rumah, Filipina,
Amalia Fajrina dan kolega harus melewati permainan lima gim sebelum
memastikan medali perunggu dengan skor
25-20, 24-26, 25-12, 20-25, dan 16-14.
Kemenangan
Tim voli putra ini sekaligus menyuguhkan perolehan medali emas ke-72 Indonesia di SEA Games 2019,
disemi final tim Merah Putih
menumbangkan Thailand yang memperoleh medali Perungu. Indonesia mengalahkan wakil tim tuan rumah Filipina dengan score
25-21, 27-25, dan 25-17 pada laga final di Stadion Phil Sports Arena, Selasa
(10/12/2019), Meski Tim tuan rumah Filipina
sempat menampilkan perlawanan alot
diawalnya namun Indonesia
mengakhiri perlawan teersebut dengan
tiga set.
Pertandingan
final di Philsports Arena, Selasa (10/12/2019), Tim Indonesia besutan Li Qiujiang menang atas Filipina lewat
pertandingan sengit dengan score 25-21,
27-25. 25-17. Sayangnya kesuksesan
tersebut tidak dibuntuti oleh kesuksesan Timnas voli putri indoor Indonesia tak berhasil melaju ke final. Voli putri
meraih perunggu bermakna sejak 1983, emas
voli SEA Games belum kembali diraih oleh tim voli Indonesia.
Indonesia
menurunkan Nizar Zulfikar Munawar, Rivan Nurmulki, Sigit Ardian, Doni Haryono,
Bastian Tamtomo Putra, I Putu Randu Wahyu Pradana, Yuda Masiansyah Putra,
Hernanda Zulfi, Dimas Saputra Pratama, Agil Angga Anggara, Fahreza Rakha
Abhinaya Zulfikri, Rendy Tamamilang, dan Hadi Suharto di laga itu.
Selasa
10/12/2019 kontijen Indonesia telah menambah
pundi-pundi medalinya dengan dua medali emas karena sebelumnya Indonesia meraih medali emas dari cabang
olahraga jiujitsu putra atas nama Muhammad Noor di kelas 120 kilogram. Berarti hingga hari ini Tim Merah Putih meraih total 72 medali emas dan
masih berada di posisi keempat klasemen SEA Games 2019.
Bastian
Tantomo dan kawan-kawan lolos ke final bertemu Filipina setelah menang meyakinkan
dilaga semifinal atas Myanmar di
Philsports Arena, Metro Manila, Minggu dengan skor 3-0 (25-19, 25-23,
25-15). Pada laga krusial ini, tim bola
voli putra turun dengan kekuatan penuh termasuk Rivan Nurmulki yang tampil
dominan sepanjang pertandingan dan aksi
pemain Samator ini membuat pertahanan Myanmar jebol melalui spike-spike keras
maupun back attack.
Selasa
10/12/2019 kontijen Indonesia telah menambah pundi-pundi medalinya dengan dua medali emas
karena sebelumnya Indonesia meraih
medali emas dari cabang olahraga jiujitsu putra atas nama Muhammad Noor di
kelas 120 kilogram. Berarti hingga hari
ini Tim Merah
Putih meraih total 72 medali emas dan masih berada di posisi keempat klasemen
SEA Games 2019.
Bastian
Tamtomo memukul bola di atas Net,
Voli
Ball meraih Emas setelah 10 tahun lewat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar